Posts

Showing posts from March, 2018

DIAFRAGMA/ APERTURE/ BUKAAN | Pengertian dan Konsepnya

Image
        Kali ini kita akan membahas diafragma, Nah apa sih diafragma atau biasa yang disebut aperture atau bukaan. Diafragma adalah  bukaan lensa kamera dimana cahaya masuk.  Bila bukaan besar, akan banyak cahaya yang masuk dibandingkan dengan bukaan kecil. Selain merupakan salah satu cara mengendalikan cahaya yang masuk, bukaan di gunakan juga untuk mengendalikan kedalaman ruang (depth of field / dof).

SHUTTER SPEED DALAM FOTOGRAFI | PENGERTIAN DAN KONSEP

Image
      sumber gambar         Kecepatan rana (shutter speed) adalah durasi kamera membuka sensor untuk menyerap cahaya. Semakin lama durasinya, semakin banyak cahaya yang masuk ke kamera dan hasil foto akan bertambah terang.

APA ITU ISO DALAM FOTOGRAFI | PENGERTIAN DAN KONSEPNYA

Image
Apa itu ISO dalam fotografi? ISO adalah ukuran sensitivitas sensor terhadap cahaya. Semakin tinggi ISO maka sensor makin sensitif terhadap cahaya.