Posts

Showing posts from May, 2014

Cara melihat Windows Experience Index di Windows 8.1

Image
Cara melihat Windows Experience Index di Windows 8.1 | Windows Experience Index merupakan tool yang tersedia sejak Windows Vista dan digunakan untuk mem-benchmark komputer atau rating sebuah hardware komputer. Windows Experience Index atau WEI merupakan tool yang sangat berguna, mengapa ? Karena WEI dapat memudahkan anda untuk mengetahui apakah komputer anda mampu menjalankan sebuah program atau game dengan cara melihat rating hardware komputer anda. Biasanya untuk melihat Windows Experience Index, kita hanya perlu membuka Computer Properties pada Control Panel Windows Vista/7/8 . Tapi ketika anda menginstal Windows 8.1, maka ketika anda membuka Computer Properties ada sedikit perbedaan yaitu hilangnya Windows Experience Index. Selain itu disitus windows.com tidak ada penjelasan kemana hilangnya Windows Experience Index. Tapi dengan hilangnya menu Windows Experience Index pada Windows 8.1, bukan berarti Windows Experience Index sudah dihapus Microsoft tetapi hanya menghilangkan menu WE

Cara Install iATKOS ML2

iATKOS adalah sebuah Distro Hackintosh yang memungkin pengguna Windows atau Komputer PC bisa menjalankan Mac OS X tanpa harus membeli Mac seperti Mac Mini atau Mac Pro. iATKOS sangatlah berbeda dengan Distro Hackintosh lainnya karena iATKOS dilengkapi Driver-Driver yang sangat lengkap dan pastinya mendukung Driver Komputer anda. Saat ini versi iATKOS adalah iATKOS ML3 atau OS X Mountain Lion 10.8.3. Fitur-Fitur di iATKOS ML2 : Kelebihan : - iATKOS lebih mudah dalam Installasi OS maupun Driver - iATKOS sudah menyiapkan Bootloader dan Driver ketika Installasi - Untuk membuat Installer iATKOS tidak perlu dilakukan di Mac tapi bisa juga di Windows - Kalau mau upgrade OS tidak perlu harus Upgrade bergiliran seperti Mac OS X 10.5.8 -> Mac OS X 10.6.8 -> Mac OS X 10.7 tapi bisa langsung misalnya Mac OS X Leopard 10.5 ke Mac OS X Lion 10.7.2 Kekurangan : - Sampai saat ini iATKOS belum mendukung Notebook, Netbook, atau Ultrabook. Sebenarnya bisa di Install tapi anda harus rela kalau beber

Cara buat installer OS X Mountain Lion

Apple sudah tidak membuat lagi DVD installer OS X, mulai dari OS X Lion diluncurkan melalui Apple Store, begitu juga dengan OS X 10.8 Mountain Lion. Bagi kita yang berada di negara dengan kecepatan internet lambat, download berulang-ulang installer Mountain Lion bukanlah sebuah opsi yang bijaksana. Ketika Mountain Lion sudah selesai diunduh, jangan langsung jalankan proses instalasi. Copy terlebih dahulu filenya ke tempat lain di luar folder Applications, karena setelah proses instalasi selesai, file installer akan hilang.  Yang dibutuhkan tutorial ini adalah;  aplikasi Lion DiskMaker , DVD kosong atau USB disk minimal 8GB yang tentunya sudah dibackup. Berikut ini cara membuat bootable USB/DVD disk Mountain Lion. 1.  Pastinya!  Download Lion Disk Maker terbaru . Kalau tidak bisa dijalankan, mungkin kamu harus melonggarkan dulu GateKeeper Mountain Lion, baca terlebih dahulu tutorial supaya Mountain Lion dapat menjalankan aplikasi di luar App Store. 2.  Jalankan Lion DiskMaker  kemudian

Cara feed blog otomatis ke twitter dengan Twitterfeed

Twitter, situs jejaring sosial yang terkenal ini selain facebook sudah banyak orang yang menggunakannya. Kalau kita mendaftar Twitter pasti kita akan ditanya apakah kita memiliki blog atau website, wah keren pasti tu dengan mengisi alamat blog kita di twitter blog kita pasti akan ramai pengunjung tapi pasti kita repot buka blog dulu lalu copy websitenya ke twitter, ada cara supaya postingan kita otomatis dikirim ke twitter. Nah Sekarang Saya akan Memposting Cara Feed blog otomatis ke twitter. Caranya : 1. Pastinya Buat Dulu akun Twitter di  twitter.com  setelah selesai dibuat akunnya lalu Sign saja dan biarkan twitter anda. Kalau anda sudah punya akun Twitter, Login saja ke Akun Twitter anda dan biarkan akun anda tetap dalam keadaan Login. 2. Lalu buka  twitterfeed.com  , setelah itu akan muncul halaman depan dari situs tersebut, lalu klik tombol  Register Now  untuk Mendaftar. 3. Isi formulir yang tersedia, dikolom email adress tulis email anda dan di kolom Password dan Confirm Passwo

OS X Mavericks telah diluncurkan

Pernah dengar OS X, bagi pengguna Mac Computer seperti MacBook pasti sudah kenal sama OS X. OS X adalah seri dari Unix-based Graphical Interface Operating System yang dikembangkan, dijual, dan dipasarkan oleh Apple, inc. Sama dengan Sistem Operasi lainnya, setiap tahun pasti akan ada rilisan OS terbaru untuk menutupi kesalahan di OS sebelumnya, dan kali ini Apple telah merilis Sistem Operasi yang terbaru yaitu OS X Mavericks 10.9 . Horee !!! selain itu anda akan mendapatkan OS ini secara gratis lagi dan saya rasa Apple ikut-ikutan karena Windows 8.1(Blue) bisa didapatkan secara gratis namun bedanya seluruh Versi dari Mac OS X dapat menikmatinya. System Requirements : General Requirements : OS X v10.6.8 or later 2GB of memory 8GB of available space Some features require an Apple ID; terms apply. Some features require a compatible Internet service provider; fees may apply Supported Models : iMac (Mid 2007 or newer) MacBook (Late 2008 Aluminum, or Early 2009 or newer) MacBook Pro (Mid/Lat

Kelebihan menggunakan Internet 4G LTE

Image
Internet 4G LTE atau yang biasa disebut Fourth Generation of mobile phone communication adalah sebuah Generasi terbaru dari Sistem Komunikasi, 4G merupakan penyempurna dari Sistem Komunikasi sebelumnya 3G+ (HSPDA+) . Sistem 4G menyediakan jaringan pita lebar ultra untuk berbagai perlengkapan elektronik, contohnya telpon pintar dan laptop menggunakan modem usb. Terdapat dua kandidat standar untuk 4G yang dikomersilkan di dunia yaitu WiMAx (Korea Selatan sejak 2006) dan Long Term Evolution (LTE) (Swedia sejak 2009). Di Indonesia, WiMAX pertama kali dikomersilakan oleh PT. FirstMedia dengan merek dagang Sitra WiMAX sejak juni 2010. Kemudian teknologi LTE dikomersilkan sejak november 2013 oleh PT. Internux dengan merek dagang Bolt 4G LTE. Kelebihan menggunakan Koneksi Internet 4G : Kecepatan : Karena merupakan Teknologi Komunikasi Seluler terbaru, 4G membawa kecepatan yang 10x lebih cepat dibanding 3G+ yaitu sekitar 100MBps pada lokasi Seluler biasa dan 1GBps pada lokasi Internet Seluler P