Posts

Showing posts from March, 2014

Cara membuat Forum di Wordpress dengan bbPress

Image
Forum adalah fasilitas yang berfungsi sebagai tempat diskusi, Forum via Jaringan Internet sudah ada sejak 1995. Fungsi umum Forum adalah tempat dikusi virtual yang memungkinkan kita berdiskusi dengan orang lain tanpa waktu dan tempat. Forum ada yang berupa situs contohnya Kaskus,  ada juga yang merupakan ruang chat atau diskusi pada sebuah Situs Internet seperti Plugin bbPress pada WordPress. WordPress ternyata juga bisa membuat Forum, tapi tetap saja fungsi WordPress adalah Blog Tool. Untuk membuat Forum di WordPress kita memerlukan Plugin yang bernama  bbPress , untungnya adalah bbPress dibuat oleh CEO WordPress sendiri jadi sudah disesuaikan dengan Flatform WordPress.  bbPress  dapat di unduh secara gratis pada  WordPress Plugins . Tampilan Website WordPress yang menggunakan bbPress : Note : bbPress memerlukan Theme yang sudah mendukung Plugin ini, hal ini diperlukan agar hasil dari forum tersebut akan bagus dan rapi. Contoh Theme yang sudah mendukung yaitu Sahifa, Newspaper, Genesi